Rangkaian Artikel yang saya posting secara berseri ini saya kutip dari Buku The Apple Way : 12 Management Lessons from the World’s Most Innovative Company karya Jeffrey L. Cruikshank. Banyak Point dan pelajaran tentang management yang bisa kita ambil dari Perusahaan paling inovatif di Dunia ini. Mari kita belajar dari Keberhasilan dan Kegagalannya. Selamat Menikmati. […]
Posts Tagged ‘Management’
The Apple Way Management Lessons : 2. Find the Future
The Apple Way : 12 Management Lessons (Introduction)
Rangkaian Artikel yang saya posting secara berseri ini saya kutip dari Buku The Apple Way : 12 Management Lessons from the World’s Most Innovative Company karya Jeffrey L. Cruikshank. Banyak Point dan pelajaran tentang management yang bisa kita ambil dari Perusahaan paling inovatif di Dunia ini. Mari kita belajar dari Keberhasilan dan Kegagalannya. Selamat Menikmati. […]
Mengenal Tools Management : Benchmarking
Deskripsi Benchmarking meningkatkan performace suatu organisasi dengan mengidentifikasi dan menerapkan praktik terbaik yang ditunjukkan suatu kegiatan operasional dan penjualan. Manajemen membandingkan performance produk atau proses mereka secara eksternal dengan organisasi lain seperti kompetitor dan atau perusahaan terbaik di kelasnya. Secara internal manajemen membandingkan dengan proses operasi lain yang berada dalam satu perusahaan yang melakukan kegiatan […]
Mengenal Tools Management : Balanced Score Card
Deskripsi Balanced Scorecard didefinisikan oleh Manajemen sebagai Kinerja/ Performance dan metode pengukuran dari kegiatan yang dilakukan manajemen untuk mencapai hasil yang diinginkan. Balanced Scorecard menterjemahkan Misi dan Visi perusahaan menjadi seperangkat tujuan dan ukuran kinerja yang dapat diukur dan dinilai. Pengukuran ini biasanya termasuk kategori performance sebagai berikut : • Financial Perspektif – Kinerja keuangan […]
Discuss
DISCUSS Great minds discuss ideas; average minds discuss events; small minds discuss people. Eleanor Roosevelt